Dir Lantas Polda Sumut Lakukan Pengecekan Arus Wisata di Kabupaten Karo

- Penulis

Kamis, 2 Januari 2025 - 06:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BURKAS.TOP, KARO |- Tanah Karo,Lensa Nusa. Rabu, 1 Januari 2025, Direktur Lalu Lintas Polda Sumut, Kombes Pol Muji Ediyanto, S.H., S.I.K., M.AP, bersama Kabagbinopsnal Distlantas Polda Sumut, Kompol Widodo, melakukan pengecekan arus wisata di wilayah Kabupaten Karo, Rabu (01/01/2025).

Kunjungan dimulai sekitar pukul 15.30 WIB dengan titik pemeriksaan yang mencakup Penatapan Doulu, Kota Berastagi, hingga Merek, yang merupakan perbatasan Kabupaten Karo.

Pengecekan ini bertujuan untuk memastikan kelancaran arus lalu lintas selama periode liburan dan kesiapan personel yang bertugas di lapangan. Dalam perjalanan tersebut, Dir Lantas Polda Sumut juga memantau kesiapan Pos Yan Doulu, Pos Terpadu, dan Posyan Merek.

Baca Juga :  Laporan Melalui Call Center 110 Direspons Cepat, Polsek Patumbak Tangani Banjir di Medan Amplas

Saat pengecekan berlangsung, situasi arus lalu lintas terlihat ramai namun lancar, dengan personel yang sudah ditempatkan sesuai ploting yang telah ditentukan. Dir Lantas Polda Sumut, Kombes Pol Muji Ediyanto, didampingi oleh Kapolres Tanah Karo, Kabagops Polres Tanah Karo, serta Kasat Lantas Polres Tanah Karo, memastikan pengamanan arus lalu lintas berjalan dengan baik.

Kegiatan pengecekan ini diharapkan dapat memastikan kenyamanan dan keselamatan para wisatawan yang melintasi wilayah tersebut.(M Taufik)

Berita Terkait

Polda Sumut Peringati Hari Pahlawan 2025: Teladani Nilai Perjuangan, Wujudkan Indonesia Maju
Polda Sumut Dan Tni Terus Gencarkan Razia THM, Tiga Pengunjung Golden Tiger Positif Narkoba
Kapolres Pelabuhan Belawan Beri Bantuan Sembako untuk Warga Terdampak Banjir Rob
Polda Sumut Gelar Razia Gabungan di THM Helens Night Mart
Pererat Silaturahmi dan Sinergitas, Kabid Humas Polda Sumut Ngopi Bareng Wartawan Sumut
Polres Batu Bara Gelar Safari Kebangsaan Doa Polri Untuk Negeri
Kapolres Langkat Gelar Olahraga Bersama Siswa SLB Negeri Stabat, Wujud Kepedulian dan Dukungan untuk Anak Berkebutuhan Khusus
Gempar!! Seorang Wanita Ditemukan Warga Telah Tewas dengan Kondisi Bersimbah Darah

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 14:56 WIB

Polda Sumut Peringati Hari Pahlawan 2025: Teladani Nilai Perjuangan, Wujudkan Indonesia Maju

Sabtu, 8 November 2025 - 13:50 WIB

Polda Sumut Dan Tni Terus Gencarkan Razia THM, Tiga Pengunjung Golden Tiger Positif Narkoba

Sabtu, 8 November 2025 - 13:42 WIB

Kapolres Pelabuhan Belawan Beri Bantuan Sembako untuk Warga Terdampak Banjir Rob

Sabtu, 8 November 2025 - 11:55 WIB

Polda Sumut Gelar Razia Gabungan di THM Helens Night Mart

Sabtu, 8 November 2025 - 11:34 WIB

Pererat Silaturahmi dan Sinergitas, Kabid Humas Polda Sumut Ngopi Bareng Wartawan Sumut

Berita Terbaru