Lapas Narkotika Rumbai ikuti Diskusi Strategi kebijakan Kemenkumham Secara Daring.

- Penulis

Rabu, 30 Oktober 2024 - 07:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Burkas top –Pekanbaru —
Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIB Rumbai mengikuti kegiatan Diskusi Strategi Kebijakan Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Barat.

Kegiatan yang dilaksanakan secara daring melalui Zoom Meeting pada hari Selasa (29/10/2024) ini mengangkat tema “Implementasi Kebijakan Permenkumham Nomor 17 Tahun 2022 Tentang Peneilaian Indeks Reformasi Hukum Pada Kementerian/Lembaga dan Pemerintah Daerah”.

Kegiatan ini diikuti oleh Kepala Subbagian Tata Usaha, Ade Kurniawan dan Jajaran.

Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan pemahaman dan implementasi kebijakan terkait reformasi hukum di lingkungan Kementerian Hukum dan HAM, khususnya dalam konteks penilaian indeks reformasi hukum.

Baca Juga :  Bupati Bengkalis Ikuti RDP Kawasan Pulau Rupat Bersama DPRD Riau

Kepala Lapas Narkotika Rumbai, Henri Alfa Edison Damanik, menyampaikan bahwa kegiatan ini sangat bermanfaat bagi seluruh jajaran Lapas Narkotika Rumbai.

“Diskusi ini memberikan wawasan yang sangat berharga bagi kami dalam memahami kebijakan terbaru terkait reformasi hukum. Kami akan berupaya untuk menerapkan ilmu yang telah kami dapatkan dalam pelaksanaan tugas sehari-hari,” ujar Kalapas.

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Riau, Budi Argap Situngkir berharap melalui kegiatan ini, diharapkan Unit Pelaksana Teknis se-Riau dapat terus meningkatkan kualitas pelayanan dan kinerja dalam rangka mewujudkan tata kelola pemerintahan yang baik dan bersih.” (Andi putra )

Berita Terkait

Jumadi Terpilih sebagai Ketua DPD PW-MOI Bengkalis Periode 2025-2028 Melalui Pemilihan Ulang
Rutan Kelas I Medan Terima Kunjungan Studi Tiru dari Rutan Kelas IIB Tanjung Pura
Kesaksian Yopi Arianto Mantan Bupati Inhu Saat Sidang Duta Palma Group Kembali Viral
Suhardiman Amby: HUT Kuansing Ke-26 Momen Merenung dan Bangun Negeri Bermarwah
Capaian Pembangunan Kuansing: Ekonomi Tumbuh 3,12% dan UHC 98% Dipaparkan Bupati di Paripurna
DPD PWMOI Kabupaten Bengkalis Resmi Membentuk Pengurus Baru Masa Bhakti 2025-2029
Perkuat Solidaritas, Ribuan Warga Ikuti Gerak Jalan Santai HUT Kuansing ke-26
Bupati Kuansing Buka Secara Resmi Festival Pacu Jalur HUT Kuansing Ke-26

Berita Terkait

Minggu, 19 Oktober 2025 - 12:26 WIB

Jumadi Terpilih sebagai Ketua DPD PW-MOI Bengkalis Periode 2025-2028 Melalui Pemilihan Ulang

Rabu, 15 Oktober 2025 - 11:14 WIB

Rutan Kelas I Medan Terima Kunjungan Studi Tiru dari Rutan Kelas IIB Tanjung Pura

Senin, 13 Oktober 2025 - 10:58 WIB

Kesaksian Yopi Arianto Mantan Bupati Inhu Saat Sidang Duta Palma Group Kembali Viral

Minggu, 12 Oktober 2025 - 22:00 WIB

Suhardiman Amby: HUT Kuansing Ke-26 Momen Merenung dan Bangun Negeri Bermarwah

Minggu, 12 Oktober 2025 - 21:01 WIB

Capaian Pembangunan Kuansing: Ekonomi Tumbuh 3,12% dan UHC 98% Dipaparkan Bupati di Paripurna

Berita Terbaru