Polda Sumut Menetapkan Tersangka Mantan Kadis Pendidikan Kabupaten Langkat Saiful Abdi

- Penulis

Minggu, 15 September 2024 - 22:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ULTIPOS.PRO, LANGKAT |– Diduga terlibat dugaan suap seleksi penerimaan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) Kabupaten Langkat tahun anggaran 2023.

Polda Sumut Tetapkan Mantan Kadis Pendidikan Langkat Status Tersangka selaku oknum Kepala SDN 056640 Pelawi Dalam Diduga Korupsi Dana BOS.

Kabid Humas Polda Sumut Kombes Hadi Wahyudi mengatakan, penetapan tersangka dilakukan penyidik setelah melakukan gelar perkara pada 5 September lalu.

Setelah menemukan cukup bukti, penyidik pun akhirnya menetapkan Saiful Abdi sebagai tersangka.

“Betul. Hasil gelar perkara penyidik menetapkan kembali 3 orang sebagai tersangka dalam perkara dugaan suap seleksi PPPK Langkat,” kata Kabid Humas Polda Sumut Kombes Hadi Wahyudi, Jumat (13/9/2024).

Mantan Wadir Lantas Polda Kalimantan Tengah ini menerangkan, selain kepala dinas pendidikan, penyidik juga menetapkan dua tersangka lain.

Baca Juga :  All for One, One for All: Polda Sumut Tegaskan Kolaborasi Kunci Berantas Narkoba

Keduanya ialah Eka Depari, sebagai Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) dan Alek Sander sebagai Kasi Kesiswaan Bidang Sekolah Dasar di Dinas Pendidikan.

“Iya. Termasuk Kepala BKD Eka Depari dan Alek Sander Kasi Kesiswaan Bidang SD di dinas pendidikan ditetapkan sebagai tersangka.”

Polisi mengungkap, total tersangka dugaan suap seleksi penerimaan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) di Kabupaten Langkat berjumlah lima orang.

Dua sebelumnya yang ditetapkan sebagai tersangka ialah Awaludin Kepala Sekolah Dasar (SD) 055975 Pancur Ido, Selapian Kabupaten Langkat, dan Rahayu Ningsih Kepsek SD 056017 Tebing Tanjung Selamat. *M. Taufik

Berita Terkait

Satuan Brimob Polda Sumut Gelar Minggu Kasih, Wujud Nyata Brimob Peduli, Hadir dan Mengabdi untuk Masyarakat
Sat Narkoba Polres Pelabuhan Belawan Amankan Terduga Pengedar Sabu di Pasar 4 Marelan
Kenyamanan Masyarakat Paling Utama, Polresta Deli Serdang Berikan Rasa Aman dengan Patroli Dialogis
Tebarkan Kepedulian, Satuan Brimob Polda Sumut Gelar Minggu Kasih di Pematangsiantar
Guncang Lereng Tahura, Brimob Sumut Gelar Downhill Lets Rock Party Semarakkan HUT Brimob ke-80
Kapolda Sumut Buka Kejuaraan Bola Basket Antar Pelajar, Kapoldasu Cup 2025 di UNIMED
Polsek Tanah Jawa Langsung Gerak, Pelaku Pembakaran Rumah Diamankan dalam Hitungan Jam
Tak Sampai 24 Jam, Polres Dairi Bersama Polsek Sumbul Amankan Pelaku Penganiayaan di Lae Pondom yang Viral di Sosmed

Berita Terkait

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:54 WIB

Satuan Brimob Polda Sumut Gelar Minggu Kasih, Wujud Nyata Brimob Peduli, Hadir dan Mengabdi untuk Masyarakat

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:48 WIB

Sat Narkoba Polres Pelabuhan Belawan Amankan Terduga Pengedar Sabu di Pasar 4 Marelan

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:43 WIB

Kenyamanan Masyarakat Paling Utama, Polresta Deli Serdang Berikan Rasa Aman dengan Patroli Dialogis

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:35 WIB

Tebarkan Kepedulian, Satuan Brimob Polda Sumut Gelar Minggu Kasih di Pematangsiantar

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:30 WIB

Guncang Lereng Tahura, Brimob Sumut Gelar Downhill Lets Rock Party Semarakkan HUT Brimob ke-80

Berita Terbaru