Polsek Teluk Meranti Sosialisasikan Saber Pungli

- Penulis

Jumat, 26 Januari 2024 - 03:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Burkas.top, PELALAWAN – Satgas Saber Pungli Polsek Teluk Meranti yang dipimpin Kapolse Iptu Hendra Gunawan SH menggelar sosialisasi Sapu Bersih Pungutan Liar (SABER PUNGLI) di Kantor Kecamatan Teluk Meranti, Kamis (25/01/2023.

Kegiatan sosialisasi itu terpantau hadiri Camat Teluk Meranti, Lurah Teluk Meranti dan Kepala Desa se – kecamatan Teluk Meranti serta unsur – unsur lain yang terkait.

Di hadapan peserta, Kapolsek Teluk Meranti, Iptu Hendra Gunawan menjelaskan bahwa kegiatan sosialisasi itu bertujuan agar para aparatur kecamatan dan kelurahan bisa memahami dan dapat memberi gambaran agar terhindar dari praktek pungutan liar.

Baca Juga :  Kapolda Sumut Sambut Kedatangan Presiden RI di Bandara Kualanamu

“Melalui sosialisasi ini diharapkan dapat mewujudkan Kecamatan Teluk Meranti makin bersih dan bebas dari pungli sehingga ke depan nya, pemerintah berjalan dengan sangat baik,” kata Kapolsek.

Lebih lanjut dijelaskan, dengan adanya sosialisasi tersebut diharapkan pungli di wilayah Kecamatan Teluk Meranti tidak akan terjadi sehingga mampu meningkatkan kualitas pelayanan publik dan kepuasan masyarakat terhadap pelayanan dapat terjamin dengan baik.

*MG

Berita Terkait

Bupati H Zukri SM Hadiri Pelepasan Pawai Ta’aruf MTQ ke-43 Tingkat Provinsi Riau
Bupati Pelalawan Hadiri Puncak Peringatan Hari Anti Narkotika Internasional
Bupati H Zukri Pimpin Rapat Kolaborasi Penanganan Jalan Lintas Bono
Karutan Kelas I Medan Laksanakan Audiensi dengan Kepala Kejaksaan Negeri Medan
Bupati Pelalawan Ikuti Karhutla Run Fun 2025, Ajak Masyarakat Jaga Lingkungan
Hadir di Tengah Masyarakat, Polisi Siaga Tak Hanya Soal Lalu Lintas, tapi Juga Bencana
Pawai Miniatur Masjid dan Lomba Meriahkan Malam Takbiran di Pekan Tanjung Beringin
Kapolda Sumut Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Toba 2025

Berita Terkait

Sabtu, 28 Juni 2025 - 20:19 WIB

Bupati H Zukri SM Hadiri Pelepasan Pawai Ta’aruf MTQ ke-43 Tingkat Provinsi Riau

Kamis, 26 Juni 2025 - 20:09 WIB

Bupati Pelalawan Hadiri Puncak Peringatan Hari Anti Narkotika Internasional

Kamis, 8 Mei 2025 - 22:39 WIB

Bupati H Zukri Pimpin Rapat Kolaborasi Penanganan Jalan Lintas Bono

Rabu, 7 Mei 2025 - 20:20 WIB

Karutan Kelas I Medan Laksanakan Audiensi dengan Kepala Kejaksaan Negeri Medan

Rabu, 23 April 2025 - 23:02 WIB

Bupati Pelalawan Ikuti Karhutla Run Fun 2025, Ajak Masyarakat Jaga Lingkungan

Berita Terbaru