Minggu Kasih Polresta Pekanbaru Menjadi Cooling System Dalam Masa Kampanye

- Penulis

Minggu, 3 Desember 2023 - 13:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Burkas.top, Pekanbaru – Polresta Pekanbaru menggelar Kegiatan Minggu Kasih sebagai inisiatif untuk menciptakan suasana damai selama masa kampanye. Kapolresta Pekanbaru diwakili oleh Ps. Kanit bin polmas IPTU TPL TOBING, sementara Kapolsek Rumbai diwakili oleh Kanit lantas IPDA PULKANI. Bhabinkamtibmas polsek Rumbai turut hadir, bersama pengurus Gereja GPDI SAMUEL. S. Hutagaol dan jamaat gereja sekitar 20 orang, Minggu (03/12/2023) sekira pukul 09.00 WIB.

Pada kesempatan tersebut, S. Hutagaol menyampaikan terima kasih atas kegiatan Minggu Kasih dan menanyakan apakah kegiatan ini akan berlangsung setiap minggu di gereja GPDI SAMUEL. IPTU TOBING menjelaskan bahwa kegiatan ini akan berlangsung setiap minggu secara bergiliran di seluruh wilayah Hukum Polresta Pekanbaru.

Baca Juga :  Hantu Malam "Polsek Siak Hulu Ungkap Kasus Curanmor, Satu Pelaku Diciduk Hantu Malam Polsek Siak Hulu Ungkap Kasus Curanmor, Satu Pelaku Diciduk

Warga lain, Sdr. GULTOM, mengungkapkan kekhawatiran terkait kejadian di luar kota Pekanbaru, khususnya di Bitung, terkait pendukung partai politik. AIPTU HUTASOIT memberikan tanggapan bahwa kepolisian senantiasa berusaha menjaga kamtibmas dengan patroli dan operasi kepolisian. Sebagai contoh, operasi Mantab Brata dilaksanakan untuk mengamankan pesta demokrasi seperti pemilu, sementara operasi Lilin akan dijalankan menjelang perayaan natal dan tahun baru.

HUTASOIT menegaskan bahwa kepolisian akan terus meningkatkan pelayanan kepada masyarakat, menjaga netralitas, dan tidak memihak kepada partai politik atau calon dalam pemilu. Masyarakat diharapkan dapat berkontribusi dalam menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan sekitar.

Berita Terkait

Diduga Menyimpang, Proyek di SMKN 1 Bantan Dilaporkan ke Kejati Riau
Kepala BPJN Riau Diduga Langgar UU KIP, Proyek Jalan Miliaran Rupiah Jadi Sorotan
Kementerian PUPR Diuji, BPJN Riau Diduga Tak Taat Sumpah Jabatan
Gerakan 100 Hari Pertama Wali Kota Pekanbaru: Fokus pada Parkir, Infrastruktur, dan Pelayanan Publik
Dinas Pendidikan Pekanbaru Disebut Tutup Mata, Penjualan LKS dan Seragam di SDN 45 Terus Berjalan
PT Arara Abadi Bantu Tangani Karhutla di Riau, Turunkan RPK
AMPUN Geruduk Kantor Pertamina, Tuntut Usut Tuntas Dugaan Pertamax Oplosan
Ketum Persambi Riau Tinjau Latihan Persiapan Atlet Sambo

Berita Terkait

Selasa, 7 Oktober 2025 - 17:34 WIB

Diduga Menyimpang, Proyek di SMKN 1 Bantan Dilaporkan ke Kejati Riau

Senin, 22 September 2025 - 08:40 WIB

Kepala BPJN Riau Diduga Langgar UU KIP, Proyek Jalan Miliaran Rupiah Jadi Sorotan

Jumat, 5 September 2025 - 09:05 WIB

Kementerian PUPR Diuji, BPJN Riau Diduga Tak Taat Sumpah Jabatan

Rabu, 3 September 2025 - 16:14 WIB

Gerakan 100 Hari Pertama Wali Kota Pekanbaru: Fokus pada Parkir, Infrastruktur, dan Pelayanan Publik

Kamis, 21 Agustus 2025 - 15:02 WIB

Dinas Pendidikan Pekanbaru Disebut Tutup Mata, Penjualan LKS dan Seragam di SDN 45 Terus Berjalan

Berita Terbaru